PROBLEM BASED LEARNING BERBANTUAN MULTIMEDIA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Wafik Khoiri
Rochmad Rochmad
Adi Nur Cahyono

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bahwa pembelajaran menggunakan PBL berbantuan multimedia kemampuan pemecahan masalah siswa  mencapai ketuntasan klasikal, kemampuan berpikir kreatif siswa meningkat dan lebih baik daripada siswa yang menggunakan pembelajaran ekspositori, serta terdapat pengaruh positif antara kemampuan berpikir kreatif dengan kemampuan pemecahan masalah siswa. Jenis penelitian ini termasuk dalam penelitian quasi eksperimen. Populasi penelitian ini adalah siswa kelas VII SMP Negeri 4 Kudus. Pemilihan sampel dilakukan dengan cluster random sampling sehingga terpilih kelas eksperimen dan kelas kontrol. Pengumpulan data dilakukan dengan metode dokumentasi, tes dan wawancara. Dari hasil penelitian ini diperoleh kemampuan pemecahan masalah siswa kelas eksperimen telah mencapai ketuntasan klasikal. Rata-rata hasil tes kemampuan berpikir kreatif siswa kelas eksperimen lebih baik daripada hasil tes kemampuan berpikir kreatif siswa kelas kontrol. Terdapat korelasi yang positif antara kemampuan berpikir kreatif dan kemampuan pemecahan masalah pada kelas eksperimen. Rata-rata peningkatan kemampuan berpikir kreatif siswa kelas eksperimen lebih baik daripada rata-rata peningkatan kemampuan berpikir kreatif siswa kelas kontrol.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

Author Biographies

Wafik Khoiri, Semarang State University

Mathematics departement

Rochmad Rochmad, Semarang State University

Mathematics departement

Adi Nur Cahyono, Semarang State University

Mathematics departement
How to Cite
Khoiri, W., Rochmad, R., & Cahyono, A. (2013). PROBLEM BASED LEARNING BERBANTUAN MULTIMEDIA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF. Unnes Journal of Mathematics Education, 2(1). https://doi.org/10.15294/ujme.v2i1.3328

References

Arends, R. I. 2007. Learning to Teach: Belajar untuk Mengajar (7th ed). Translated by Soetjipto, H. P & S. M. Soetjipto. 2008. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Arsyad, A. 2011. Media Pembelajaran. Jakarta: PT. Raja Grasindo Persada.

Bilgin, I., E. Senocak. & M. Sozbilir. 2009. The Effects of Problem Based Learning Instruction on University Students’ Performance of Conceptual and Quantitative Problem in Gas Concepts. Eurasia Jurnal of Mathematics, Science & Technology Education, Vol 5(2): 153-164. Tersedia di http://file.upi.edu/ Direktori/FPMIPA/JUR._PEND._FISIKA/196707251992032%20-%20SETIYA%20UTARI/JURNAL.pdf [diakses 23-11-2012].

Badan Standar Nasional Pendidikan. 2006. Standar Isi Untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah: Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar SMP/ MTs. Jakarta : Badan Standar Nasional Pendidikan.

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2012. Laporan Hasil Ujian Nasional Tahun Pelajaran 2011/2012. Jakarta: Pusat Penilaian Pendidikan Balitbang Kemdikbud.

Dimyati & Mudjiono. 2009. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Haylock, D. 1997. Recognising Mathematical Crearivity in Schoolchildren. ZDM, Vol 29(3): 68-74. Tersedia di http://www.emis.de/journals/ZDM/zdm973a2.pdf [diakses 20-2-2013].

Ibrahim, H. M. & M. Nur. 2005. Pembelajaran Berdasarkan Masalah (2th ed). Surabaya: UNESA – University Press.

Mahmudi, A. 2010. Mengukur Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis. Makalah disajikan pada Konferensi Nasional Matematika XV UNIMA. Manado: Jurusan Pendidikan Matematika UNY. Tersedia di http://staff.uny.ac.id/sites/ default/ files/penelitian/Ali%20Mahmudi,%20S.Pd,%20M.Pd,%20Dr./Makalah%2014%20ALI%20UNY%20Yogya%20for%20KNM%20UNIMA%20_Mengukur%20Kemampuan%20Berpikir%20Kreatif%20_.pdf [diakses 23-11-2012].

Noer, S.H. 2011. Peningkatan Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis Siswa. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan MIPA. Lampung: Universitas Lampung.

Pehkonen, E. 1997. The State-of-Art in Mathematical Creativity. ZDM, Vol 29: 63-67.

Selcuk, G. S. 2010. The Effects of Problem-Based Learning on Pre-service Teachers’ Achievement, Approaches and Atitudes Towards Learning Physics. International Journal of Physical Sciences, Vol 5(6): 711-723. Tersedia di http://www.academicjournals.org/ijps/pdf/pdf2010/Jun/Sel%C3%A7uk.pdf [diakses 20-2-2013].

Setiyani. 2012. Pengembangan Perangkat Pembelajaran Matematika dengan Pendekatan Pembelajaran Berbasis Masalah Berbantuan CD Interaktif Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa Pada Materi Bangun Ruang Kelas VII. Tesis. Semarang: Universitas Negeri Semarang.

Siswono, T. Y. E. 2004. Mendorong Berpikir Kreatif Siswa Melalui Pengajuan Masalah (Problem Posing). Makalah disajikan pada Konferensi Himpunan Matematika Indonesia. Bali: FMIPA UNESA. Tersedia di http://tatagyes.files.wordpress. com/2009/11/paper04_berpikirkreatif2.pdf [diakses 8-12-2012].

Sugandi, A. I. 2011. Pengaruh Pembelajaran Berbasis Masalah dengan Setting Kooperatif JIGSAW terhadap Kemampuan Berpikir Kritis dan Kreatif. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan MIPA. Lampung: Universitas Lampung.


Sugiyono. 2012. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan
Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: CV Alfabeta.

Suyanto, M. 2005. Multimedia Alat untuk Meningkatkan Keunggulan Bersaing. Yogyakarta: Andi.

Tarhan, L., H. A. Kayali., R. O. Urek., & B. Acar. 2008. Problem-Based Learning in 9th Grade Chemistry Class: ‘Intermolecular Force’. Res Sci Educ, Vol 38: 285-300. Tersedia di http://[email protected] [diakses 23-11-2012].

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>