PENGEMBANGAN MODEL PEMBELAJARAN ADVANCE ORGANIZER UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA
(1) 
(2) 
(3) 
Abstract
potensi siswa yang diperlukan untuk mengikuti pelajaran selanjutnya, namun keefektifannya
dalam meningkatkan aktivitas belajar dan hasil belajar belum pernah diteliti. Tujuan penelitian
ini adalah untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa melalui pengembangan
model pembelajaran advance organizer. Pengumpulan data dilakukan dengan test tertulis,
observasi, angket, dan wawancara. Kesahihan data diuji dengan uji normalitas dan
homogenitas sampel, sedangkan uji beda dua rerata menggunakan uji Mann-Whitney.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengembangan pembelajaran yang digunakan dalam
penelitian dapat meningkatkan aktivitas belajar dan hasil belajar siswa. Hal ini dapat dilihat
dari aktivitas belajar kelas eksperimen yang memiliki rerata lebih tinggi dibandingkan aktivitas
belajar kelas kontrol. Selain itu, hasil belajar kelas eksperimen lebih besar dari KKM yaitu
79,05 sedangkan hasil belajar kelas kontrol dibawah KKM yaitu 68,52. Hasil data angket
yang diperoleh menunjukkan hampir 90% siswa menyukai model pembelajaran advance
organizer.
Kata Kunci: Â advance organizer,
aktivitas, hasil belajar
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.