PENERAPAN PHYSICS COMMUNICATION GAMES DENGAN PENDEKATAN SETS UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KEBENCANAAN DAN MINAT BELAJAR SAINS FISIKA SISWA SMP

Siti Amaliya(1), Ani Rusilowati(2),


(1) 
(2) 

Abstract

Pemahaman kebencanaan perlu diberikan kepada masyarakat mengingat semakin banyaknya bencana alam yang terjadi akibatulah manusia. Di sisi lain, minat belajar sains fisika siswa SMP menjadi menurun dikarenakan pembelajaran didominasi oleh gurudengan metode ceramah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bahwa peningkatan pemahaman kebencanaan, pemahamanmateri sains fisika dan minat belajar sains fisika siswa yang diajar menggunakan Physics Communication Games denganpendekatan SETS lebih tinggi dari siswa yang diajar menggunakan metode ceramah. Penelitian ini merupakan penelitianeksperimen dengan desain penelitian berupa Pretest-Posttest Control Group Design. Hasil uji gain ternormalisasi data hasilpenelitian menunjukkan besarnya faktor gain peningkatan pemahaman kebencanaan adalah 0,4 untuk kelas eksperimen dan 0,27untuk kelas kontrol. Adapun besarnya faktor gain peningkatan pemahaman materi sains fisika adalah 0,42 untuk kelas ekperimendan 0,20 untuk kelas kontrol. Lain halnya dengan faktor gain peningkatan minat belajar sains fisika, faktor gain untuk kelaseksperimen sebesar 0,64 dan 0,02 untuk kelas kontrol.

 

The knowledge of disaster is needed to be given to public society as there are many disasters happen caused by human error. Inother thing, physics learning interest of JHS student decreases due to teacher dominated learning using lecturing method. Thisresearch has purpose of examining that the aspects of disaster and physics understanding and learning interest of student taughtusing Physics Communication Games with SETS approach is higher than those taught by using lecturing method. The result showsthat the increase of all the above aspects of the experiment group is higher than those of the control group.

Keywords: Physics Communication Games; SETS approach; disaster understanding.

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License