PENGEMBANGAN WIRAUSAHABAGIIBU-IBU DI KELURAHAN PATEMON GUNUNGPATI SEMARANGMELALUI PELATIHAN KETERAMPILAN MEMBUAT HANTARAN PENGANTIN
(1) 
(2) 
(3) 
(4) 
Abstract
Kegiatan Pengabdian Masyarakat ini bertujuan untuk memberikan keterampilan membuat hantaran pengantin yang dapat dikembangkan menjadi wirausaha di kelurahan Patemon. Khalayak sasaran kegiatan ini adalah ibu-ibu dan remaja putri di kelurahan Patemon yang berminat akan mengembangkan wirausaha di bidang hantaran pengantin. Metode kegiatan yang diterapkan pada pengabdian yang bersifat pelatihan adalah ceramah, demonstrasi, dan latihan berwirausaha. Kegiatan ini di evaluasi dengan menggunakan instrumen penilaian produk hantaran pengantin. . Hasil yangdiperoleh adalah terwujudnyawirausahapembuatan hantaran pengantindi kelurahan Patemon untuk meningkatkan pendapatan keluarga bagi ibu-ibu rumah tangga.Saran yang diajukan adalah: (1) Hendaknya kewirausahaan lebih dikembangkan di Kelurahan Patemon, (2) Perluadanyamemasarkan produk yang sudah ada.
Keywords
Pengembangan wirausaha, hantaranpengantin, , Kelurahan Patemon
Full Text:
PDFRefbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.