- Abstract viewed - 1755 times
- PDF downloaded - 3689 times
Affiliations
Riera Asti Wulaningrum
Affiliation not stated
Wisnu Sunarto
Affiliation not stated
Mohammad Alauhdin
Affiliation not stated
How to Cite
Most read articles by the same author(s)
- Erwin Budi Pamungkas, Agung Tri Prasetya, Mohammad Alauhdin, PENGARUH ENKAPSULASI Fe DAN Cu PADA BNNT TERHADAP PARAMETER NMR MENGGUNAKAN DFT , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 2 No 1 (2013)
- Didik Iswadi, Wisnu Sunarto, Agung Tri Prasetya, PENGGUNAAN KHITOSAN SEBAGAI PENGGANTI FORMALIN UNTUK PENGAWETAN IKAN TERI , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 2 No 1 (2013)
- Deny Nor Pratiwi, Eko Budi Susatyo, Wisnu Sunarto, PENGARUH VERMIKOMPOS (SLUDGE, PELEPAH PISANG, TIKAR PANDAN) TERHADAP KADAR C, N, P , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 2 No 2 (2013)
- Gayuh Ganata Imam Sofyan, Mohammad Alauhdin, Eko Budi Susatyo, SINTESIS DAN KARAKTERISASI BAHAN KERAMIK CORDIERITE DARI ABU SEKAM PADI , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 2 No 2 (2013)
- Tirfon Julianto, Winarni Pratjojo, Wisnu Sunarto, UJI STABILITAS EKSTRAK KULIT BUAH MANGGIS SEBAGAI PEWARNA ALAMI NATA DE CASSAVA , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 2 No 2 (2013)
- Himnil Khusna, Wisnu Sunarto, Mohammad Alauhdin, ANALISIS KANDUNGAN KIMIA DAN PEMANFAATAN SLUDGE INDUSTRI KERTAS SEBAGAI BAHAN PEMBUATAN BATAKO , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 2 No 2 (2013)
- Novilla Anggasari, Mohammad Alauhdin, Agung Tri Prasetya, SINTESIS DAN KARAKTERISASI MEMBRAN KITOSAN-TRIPOLIFOSFAT SEBAGAI ALTERNATIF PENGONTROL SISTEM PELEPASAN OBAT , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 2 No 3 (2013)
- Arfah Ratna Puri Gustian, Mohammad Alauhdin, Winarni Pratjojo, SINTESIS DAN KARAKTERISASI MEMBRAN KITOSAN-PEG (POLIETILEN GLIKOL) SEBAGAI PENGONTROL SISTEM PELEPASAN OBAT , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 2 No 3 (2013)
- Ervina Nur Hidayati, Mohammad Alauhdin, Agung Tri Prasetya, PERBANDINGAN METODE DESTRUKSI PADA ANALISIS Pb DALAM RAMBUT DENGAN AAS , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 3 No 1 (2014)
- Nova Shintia Bokau, Eko Budi Susatyo, Mohammad Alauhdin, SINTESIS MEMBRAN KITOSAN TERMODIFIKASI SILIKA ABU SEKAM PADI UNTUK PROSES DEKOLORISASI , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 3 No 1 (2014)
SINTESIS MEMBRAN KITOSAN TERMODIFIKASI SILIKA ABU SEKAM PADI UNTUK PROSES DEKOLORISASI
Abstract
Penelitian mengenai sintesis membran kitosan termodifikasi silika abu sekam padi untuk proses dekolorisasi telah berhasil dilakukan. Membran kitosan termodifikasi silika abu sekam padi disintesis menggunakan metode pembalikan fasa pada berbagai variasi massa silika abu sekam padi. Variasi yang dilakukan yaitu kitosan-silika 1:0, 1:0,5, 1:1, 1:1,5, 1:2. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui perbedaan karakteristik membran kitosan dengan membran kitosan-silika, mengetahui pengaruh penambahan massa silika abu sekam padi terhadap karakteristik membran kitosan-silika, serta untuk mengetahui kemampuan membran kitosasan-silika dalam proses dekolorisasi zat warna. Hasil karakterisasi swelling membran kitosan-silika menunjukkan bahwa indeks swelling semakin bertambah seiring dengan penambahan massa silika abu sekam padi. Karakterisasi FTIR menunjukkan gugus fungsi yang terdapat pada membran antara lain OH, NH2, Si-O-R dan Si-O-Si. Pengukuran koefisien rejeksi yang menunjukkan selektivitas membran dilakukan pada proses dekolorisasi zat warna Remazol Brilliant Blue. Komposisi terbaik diperoleh pada membran kitosan-silika 1:2 dengan koefisien rejeksi sebesar 88,41%.