MODEL PEMBELAJARAN SELECTING ORGANIZING INTEGRATING MELALUI PENDEKATAN METODE DRILL

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Armydha Dwi Susanti
Tjahyo Subroto
Kusoro Siadi

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh modelpembelajaran selecting organizing integrating melalui pendekatan metode drillterhadap hasil belajar materi larutan penyangga dan hidrolisis garam kelas XIsiswa SMA Negeri 1 Pati. Populasi dalam penelitian seluruh siswa kelas XI IPApada semester 2 SMA Negeri 1 Pati tahun ajaran 2010/2011 berjumlah 8 kelas.Pengambilan sampel dengan teknik cluster random samplingterpilih kelas XIIPA-5sebagai kelompok eksperimen dan kelas XI-IPA-4 sebagai kelompokkontrol. Pengambilan data dilakukan dengan metode dokumentasi, tes, angket,dan observasi. Uji korelasi diperoleh harga koefisien korelasi biserial (rb) sebesar0,58 dan thitung (5,63) > tTabel (2,00), dan melalui perhitungan koefisiendeterminasi diperoleh besarnya kontribusi 33,86%.Penerapan modelpembelajaran selecting, organizing, integrating melalui pendekatan metodedrillberpengaruh sebesar 33,86% terhadap hasil belajar kimia siswa materi larutanpenyangga dan hidrolisis.Dengan demikian Model Selecting OrganizingIntegrating melalui pendekatan metode Drillberpengaruh terhadap hasil belajarkimia siswa kelas XI SMA Negeri 1 Pati dan menunjukkan hasil lebih baikdaripada siswa yang hanya diberi metode Drill pada materi pokok larutanpenyangga dan hidrolisis garam.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

References

Laelly, Ida Nur . 2008. Komparasi Hasil Belajar Kimia Antara Siswa Yang Diberi Metode Drill Dengan Metode Resitasi Pokok
Bahasan Larutan Penyangga Pada Siswa Kelas XI SMAN 1 Brebes Tahun Ajaran 2007/2008. Skripsi.Semarang : FMIPA
UNNES
Roestiyah, NK. 2001. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: PT.Rineka Cipta.
Santyasa, I Wayan .2007.Model-Model Pembelajaran Inovatif.Makalah Disajikan Dalam Pelatihan Tentang Penelitian Tindakan Kelas Bagi Guru-Guru SMPdan SMA Di Nusa Penida.Jurusan Pendidikan Fisika FPMIPA Universitas Pendidikan Ganesha.
Slameto. 2003. Belajar dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhinya.Jakarta: Rineka Cipta
Suparno, DR. Paul. 1999. Filsafat Konstruktivisme dalam Pendidikan. Yogyakarta: Kanisius.

Most read articles by the same author(s)