PEMBINAAN PRESTASI PENCAK SILAT DI PPLOPD KOTA SALATIGA SELAMA PANDEMI COVID-19

  • Cicasari Setiyarini Universitas Negeri Semarang
  • Said Junaidi Universitas Negeri Semarang
Keywords: Pembinaan, Pencak Silat, Covid-19, Coaching, Pencak Silat, Covid-19

Abstract

Abstrak

Selama Covid-19 pemerintah menerapkan Work from Home (WFH) di PPLOPD Cabang Olahraga Pencak Silat Kota Salatiga yang menyebabkan atlet mengalami kebosanan dan pelaksanaan program latihan tidak optimal. Dampaknya kemampuan teknik dan kondisi fisik atlet mengalami penurunan. Tujuan penelitian untuk menganalisis bagaimana proses atau kendala pembinaan prestasi selama pandemi. Metode penelitian deskriptif kualitatif. Data utama yang digunakan wawancara dan dokumentasi. Subjek penelitian ini ialah atlet, pelatih dan pengurus Pencak Silat di PPLOPD. Teknik analisis data memakai reduksi data, penyajian data, serta penarikan kesimpulan. hasil penelitian: 1) Atlet membutuhkan penyesuaian ulang terhadap program latihan yang baru, 2) Masa pandemi berpegaruh terhadap kepengurusan organisasi pencak silat karena metode yang berbeda yaitu dilakukan secara daring, 3) Penyemprotan disinfektan yang dilakukan oleh pelatih yang terkadang menyita waktu latihan, 4) Berlatih secara mandiri dirumah membuat atlet merasa bosan sehingga menyebabkan kondisi fisik atlet mengalami penurunan, 5) terdapat perbedaan rekrutmen atlet selama pandemi yaitu wajib  memakai surat ijin dari orang tua. Simpulan penelitian, terdapat perbedaan sebelum dan selama pandemi yaitu atlet perlu penyesuaian ulang dengan program latihan yang baru, metode kepengurusan dilakukan secara daring, sterilisasi peralatan dan ruangan yang menyita waktu latihan, kondisi fisik atlet selama pandemi mengalami penurunan, rekrutmen atlet menggunakan surat izin.

Abstract

During Covid-19, the government implemented Work from Home (WFH) at the PPLOPD of the Salatiga City Pencak Silat Sports Branch which caused athletes to experience boredom and the implementation of the exercise program was not optimal. As a result, the technical ability and physical condition of the athlete has decreased. The purpose of the study was to analyze how the process or obstacles to achievement coaching during the pandemic. Qualitative descriptive research method. The main data used are interviews and documentation. The subjects of this study were athletes, coaches and administrators of Pencak Silat at PPLOPD. The data analysis technique uses data reduction, data presentation, and drawing conclusions. The results of the research: 1) Athletes need to readjust to the new training program, 2) The pandemic period has an impact on the management of the pencak silat organization because of a different method, which is done online, 3) Spraying of disinfectants by trainers which sometimes takes up training time, 4) Practicing independently at home makes athletes feel bored, causing the athlete's physical condition to decrease, 5) there are differences in athlete recruitment during the pandemic, namely having to use a permit from parents. The conclusions of the study, there are differences before and during the pandemic, namely athletes need to readjust to the new training program, management methods are carried out online, sterilization of equipment and rooms that take up training time, athletes' physical condition during the pandemic has decreased, athlete recruitment uses a license.

References

Aji, T. (2013). Pola Pembinaan Prestasi Pusat Pendidikan dan Latihan Pelajar (PPLP) Sepak Takraw Putra Jawa Tengah Tahun 2013. Pola Pembinaan Prestasi Pusat Pendidikan dan Latihan Pelajar (PPLP) Sepak Takraw Putra Jawa Tengah Tahun 2013. https://doi.org/10.15294/miki.v3i1.2661
Amali, Z., Sumaryanto, S., Ali, M. A., & Anggita, G. M. et al (2021). Tarsil as an educational value in indonesian sports system. Cakrawala Pendidikan, 40(3), 786.https://doi.org/10.21831/cp.v40i3.44510
Bhinatara, M. B. (2018). Analisis Implementasi Peminaan Prestasi Pencak Silat di Kabupaten Kudus. Photosynthetica, 2(1), 1–13.
Candra, A. R. D., & Rumini. (2014). Journal of Physical Education , Sport , Health and Recreations. Journal of Physical Education, Sport, Health and Recreation.
Edwinda, A. (2020). Analisis Pembinaan Prestasi Atlet Blind Judo Indonesia.
Gunawan, Ardi, Said Junaidi, Sugiarto. (2019). Evaluasi Pelaksanaan Komite Olahraga Nasiaonal Indonesia Provinsi Jawa Tengah Dalam Pembinaan Prestasi Olahraga Tahun 2014-2017.file:///C:/Users/7/Downloads/Ardi%20Gunawan%2039510-Article%20Text-100229-1-10-20200710.pdf
Hadi, R. (2011). Peran Pelatih dalam Membentuk Karakter Atlet. Peran Pelatih Dalam Membentuk Karakter Atlet, 1(1). https://doi.org/10.15294/miki.v1i1.1141
Jamalong, A. (2014). Dini Melalui Pusat Pembinaan Dan Latihan Pelajar ( PPLP) Dan Pusat Pembinaan Dan Latihan Mahasiswa. Jurnal Pendidikan Olah Raga, 2(3), 157.
Marjanto, D. K., & Widjaja, I. (2020). Perkembangan Pencak Silatdi Jawa Tengah Dan Daerah Istimewa Yogyakaarta.
Melfa Br Nababan, Rahma Dewi, I. A. (2018). Analisis Pola Pembinaan Dan Pengembangan Olahraga Rekreasi Di Federasi Olahraga Rekreasi Masyarakat Indonesia Sumatera Utara Tahun 2017. Jurnal Pedagogik Olahraga.
Muhdianto, N. H. (2020). Upaya Peningkatan Prestaasi Melalui Pusat Pendidikandan Latihan Olahraga Pelajjar Daerah (Pplopd) Di Kota Salatiga.
Rohendi, A. (2020). Kebutuhan Sport Science pada Bidang Olahraga Prestasi. Research Physical Education and Sports, 2(1), 32.
Sari, Dian Ratna, James Tangkudung, A. Sofyan Hanif. (2018). Evaluasi Program Pemusatan Latihan Daerah (Pelatda) Bolavoli Pasir Putri Dki Jakarta. Jakarta : Universitas Negeri Jakarta
Setiyawan. (2019). Visi Pendidikan Jasmani dan Olahraga. Jurnal Ilmiah PENJAS. http://202.91.10.29/index.php/JIP/article/view/543/527
Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Kuatitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung : Alfabeta CV
Sya’diah, Halimatu. (2021). Dampak Covid-19 Dalam Latihan Atlet Karate Kata Dan Kumite Pusat Latihan Daerah Jawa Timur Beserta Solusinya.Suabaya : Fakultas Ilmu Olahraga , Universitas Negeri Surabaya\
Vella, S. A., Oades, L. G., & Crowe, T. P. (2013). A pilot test of transformational leadership training for sports coaches: Impact on the developmental experiences of adolescent athletes. International Journal of Sports Science & Coaching, 8 (3), 513-530. doi: 10.1260/1747- 9541.8.3.513
Wibowo, K., & Hidayatullah, M. F. (2017). Evaluasi Pembinaan Prestasi Olahraga Bola Basket di Kabupaten Magetan. Jurnal Media Ilmu Keolahragaan Indonesia, 7, 10
Wijayati, Erni. (2015). Evaluasi Program Pembinaan Olahraga Sepaktakraw Pengurus Persatuan Sepaktakraw Indonesia Kabupaten Jepara. Semarang: Prodi Pendidikan Olahraga, Program Pascasarjana, Universitas Negeri Semarang
Yuliana.(2021). Menjaga kesehatan psikologi atlet selama masa pandemi covid-19 Maintaining the psychological health of the athlete during the covid19 pandemi.Bali :Fakultas Kedokteran, Universitas Udayana
Published
2022-08-09
How to Cite
Setiyarini, C., & Junaidi, S. (2022). PEMBINAAN PRESTASI PENCAK SILAT DI PPLOPD KOTA SALATIGA SELAMA PANDEMI COVID-19. Journal of Sport Science and Fitness, 8(1), 33-40. https://doi.org/10.15294/jssf.v8i1.57015

Most read articles by the same author(s)