Efektivitas Metode Mnemonik Ditinjau dari Daya Ingat dan Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas X TPA SMK N 2 Depok Sleman
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk 1) Mengetahui efektivitas penggunaan metode mnemonik yang ditinjau dari daya ingat siswa dalam mengingat rumus-rumus trigonometeri, 2) Mengetahui efektivitas penggunaan metode mnemonik yang ditinjau dari hasil belajar siswa pada materi trigonometri. Jenis penelitian ini adalah eksperimen semu dengan pendekatan penelitian deskriptif kualitatif-kuantitatif. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas X Teknik Pemesinan A SMK N 2 Depok Sleman sebagai kelas eksperimen. Dari hasil penelitian, analisis data dan pembahasan diperoleh simpulan bahwa metode mnemonik efektif untuk pembelajaran trigonometri yang ditinjau dari daya ingat dan hasil belajar siswa.
This study aims to 1) assess the effectiveness of the use of the mnemonic method in terms of memory the students in remembering formulas trigonometry, 2) Determine the effectiveness of using the mnemonic method in terms of student learning outcomes in trigonometry material. The research is a quasi-experimental approach descriptive qualitative-quantitative research. Subjects in this study were students of class X Mechanical Machining A SMK N 2 Depok Sleman as a class experiment. From the research, data analysis and discussion of research concluded that an effective method for learning trigonometry mnemonics that in terms of memory and learning outcomes of students.
Keywords
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Arikunto, S. (2006). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
Asmarani, K. (2013). Efektifitas Metode Mnemonik dalam Meningkatkan Daya Ingat Siswa Kelas IX SMP Negeri 2 Satu Atap Sluke Pada Mata Pelajaran Sejarah Tahun Pelajaran 2012/2013 (Doctoral dissertation, Universitas Negeri Semarang).
Budi, K. (2001). Berbagai Strategi untuk Melibatkan Siswa Secara Aktif dalam Proses Pembelajaran Fisika di SMU, Efektivitasnya, dan sikap Mereka pada Strategi Tersebut. Widya Dharma Sanata Dharma, April.
Hardi. (2008). Efektivitas Metode Mnemonics untuk meningkatkan Kemampuan Mengingat Lambang Unsur-Unsur Kimia. Skripsi. Fakultas Psikologi. Medan: Universitas Sumatera Utara.
Hosnan, M. (2014). Pendekatan Saintifik dan Kontekstual dalam Pembelajaran Abad 21. Bogor: Penerbit Ghalia Indonesia.
Jihad, A. (2012). Evaluasi Pembelajaran. Yogyakarta: Multi Presindo.
Joyce, B. (1996). Models of Teaching. Boston: Allyn and Bacon.
Kurniawan, A. dan Nugrahalia, M. (2014). Efektifitas Strategi Mnemonik Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Materi Pokok Dunia Tumbuhan (PLANTAE) Kelas X SMA Swasta R.A. Kartini SEI Rrampah Tahun Pembelajaran 2013/2014. Skripsi. Jurusan Biologi FMIPA. Medan: Universitas Negeri Medan.
Lestari, Y.A. (2010). Metode Mnemonik Untuk Mengingat Dua Belas Nervus Carnalis pada Mahasiswa Tingkat II Akper Kosgoro Mojokerto. Tesis. Pendidikan Profesi Kesehatan Pascasarjana. Surakarta: Universitas Sebelas Maret.
Mulyasa. (2007). Menjadi Guru Profesional: Menciptakan Pembelajaran Kreatif dan Menyenangkan. Bandung: Rosdakarya.
Ningrum, H.P. (2015). Efektivitas Teknik Mnemonic Terhadap Pengenalan Huruf Pada Anak Kelompok A TK Aisyiyah Trangsan 1 Gatak Sukoharjo. Jurnal Kumara Cendekia, 3(2).
Solso, R.L. (2008). Cognitive Psychology. Psikologi Kognitif. Terjemahan Wibi Hardani. Jakarta: Erlangga.
Suharnan. (2005). Psikologi Kognitif. Surabaya: Srikandi.
Suyono. (2011). Belajar dan Pembelajaran. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Refbacks
- There are currently no refbacks.