- Abstract viewed - 1047 times
- PDF downloaded - 1952 times
Affiliations
Pawestri Farrah Diba
Affiliation not stated
Eko Budi Susatyo
Affiliation not stated
Winarni Pratjojo
Affiliation not stated
How to Cite
Most read articles by the same author(s)
- Arnela Meida Effendi, Winarni Pratjojo, Woro Sumarni, OPTIMALISASI PENGGUNAAN ENZIM BROMELIN DARI SARI BONGGOL NANAS DALAM PEMBUATAN MINYAK KELAPA , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 1 No 1 (2012)
- Dyah Kristiyani, Eko Budi Susatyo, Agung Tri Prasetya, PEMANFAATAN ZEOLIT ABU SEKAM PADI UNTUK MENURUNKAN KADAR ION Pb2+ PADA AIR SUMUR , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 1 No 1 (2012)
- Muhammad Prio Bagus Santoso, Eko Budi Susatyo, Agung Tri Prasetya, SINTESIS BIODIESEL DARI MINYAK BIJI KAPUK DENGAN KATALIS ZEOLIT SEKAM PADI , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 1 No 2 (2012)
- Eka Hartanti, F. Widhi Mahatmanti, Eko Budi Susatyo, SINTESIS KITOSAN-BENTONIT SERTA APLIKASINYA SEBAGAI PENURUN KADAR INSEKTISIDA JENIS DIAZINON , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 1 No 2 (2012)
- Nur Indah Aprilia, Woro Sumarni, Eko Budi Susatyo, SINTESIS MEMBRAN PADAT SILIKA ABU SEKAM PADI DAN APLIKASINYA UNTUK DEKOLORISASI RHODAMIN B PADA LIMBAH CAIR , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 1 No 2 (2012)
- Maghfiroh Maghfiroh, Woro Sumarni, Eko Budi Susatyo, Sintesis dan Karakterisasi eidible film kitosan termodifikasi PVA dan Sorbitol , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 2 No 1 (2013)
- Miz Mazaya, Eko Budi Susatyo, Agung Tri Prasetya, PEMANFAATAN TULANG IKAN KAKAP UNTUK MENINGKATKAN KADAR FOSFOR PUPUK CAIR LIMBAH TEMPE , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 2 No 1 (2013)
- Deny Nor Pratiwi, Eko Budi Susatyo, Wisnu Sunarto, PENGARUH VERMIKOMPOS (SLUDGE, PELEPAH PISANG, TIKAR PANDAN) TERHADAP KADAR C, N, P , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 2 No 2 (2013)
- Gayuh Ganata Imam Sofyan, Mohammad Alauhdin, Eko Budi Susatyo, SINTESIS DAN KARAKTERISASI BAHAN KERAMIK CORDIERITE DARI ABU SEKAM PADI , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 2 No 2 (2013)
- Tirfon Julianto, Winarni Pratjojo, Wisnu Sunarto, UJI STABILITAS EKSTRAK KULIT BUAH MANGGIS SEBAGAI PEWARNA ALAMI NATA DE CASSAVA , Indonesian Journal of Chemical Science: Vol 2 No 2 (2013)
UJI STABILITAS EKSTRAK KULIT BUAH MANGGIS SEBAGAI PEWARNA ALAMI NATA DE CASSAVA
Abstract
Maserasi adalah salah satu bagian metode dari ekstraksi yang memisahkan suatu komponen yang berjumlah dua atau lebih dengan menggunakan suatu pelarut yang tepat. Tujuan penelitian ini adalah untuk mempelajari variasi waktu, konsentrasi , uji stabilitas, pengaruh pH terhadap warna dan uji kandungan gizi Nata de Cassava yang dihasilkan. Perlakuan awal mencari kondisi maksimum panjang gelombang dari 490 - 580 nm, serta kondisi optimum dari 1 sampai 5 jam, serta variasi kosentrasinya dari 0,09 M, 0,18 M, 0,27 M, 0,36 M, 0,45 M dan melakukan uji stabilitas warna dan menguji kandungan gizi dari Nata de Cassava yang telah dibuat. Hasilnya didapat panjang gelombang maksimalnya yaitu 515 nm, waktu optimum 4 jam dengan nilai absorbansi 0,650, kosentrasi optimum didapat adalah 0,45 M dengan nilai absorbansi 0,998. Uji stabilitas warna yang dihasilkan yang terbaik pada botol bewarna cokelat dan pH tetap pada kondisi asam. Nata de Cassava yang dihasilkan layak untuk dimakan.