PEMBELAJARAN TGT MELALUI PENDEKATAN PMRI BERBANTUAN PERMAINAN TRADISIONAL TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Dheny Wawan Febrian
Wardono Wardono
Supriyono Supriyono

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) Apakah hasil belajar pada aspek kemampuan berpikir kreatif dengan pembelajaran TGT dengan pendekatan PMRI berbantuan permainan tradisional mencapai KKM   (2)  Apakah kemampuan berpikir kreatif siswa yang memperoleh pembelajaran TGT dengan pendekatan PMRI berbantuan permainan tradisional lebih baik dengan kemampuan berpikir kreatif siswa dengan model pembelajaran ekspositori, (3) Apakah rata-rata kemampuan berpikir kreatif siswa dengan pembelajaran TGT dengan pendekatan PMRI berbantuan permainan tradisional dapat dikategorikan dalam kategori berpikir kreatif tingkat atas, (4) Apakah kualitas pembelajaran pada pembelajaran TGT dengan pendekatan PMRI berbantuan permainan tradisional dalam kategori baik. Berdasarkan hasil tes kemampuan berpikir kreatif pada kedua sampel penelitian diperoleh hasil bahwa hasil belajar siswa pada kelas eksperimen memenuhi KKM secara individual maupun klasikal,  kemampuan berpikir kreatif siswa kelas eksperimen lebih dari kemampuan berpikir kreatif siswa kelas kontrol, kemampuan berpikir kreatif siswa kelas eksperimen dalam kategori sangat kreatif, serta kualitas pembelajaran yang berlangsung dalam kategori baik.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

Author Biographies

Dheny Wawan Febrian, Semarang State University

Mathematics departement

Wardono Wardono, Semarang State University

Mathematics departement

Supriyono Supriyono, Semarang State University

Mathematics departement
How to Cite
Febrian, D., Wardono, W., & Supriyono, S. (2013). PEMBELAJARAN TGT MELALUI PENDEKATAN PMRI BERBANTUAN PERMAINAN TRADISIONAL TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF. Unnes Journal of Mathematics Education, 2(2). https://doi.org/10.15294/ujme.v2i2.3334

References

Arifin, Z. 2011. Evaluasi Pembelajaran. Bandung : Remaja Rosdakarya

Dimyati dan Mudjiono. 2002. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: PT Rineka Cipta

Kawuwung, F. 2011. Profil Guru, Pemahaman Kooperatif NHT, dan Kemampuan Berpikir Tingkat Tinggi Di Smp Kabupaten Minahasa Utara, Vol. 1.

Munandar, U. 1999. Pengembangan Kreatifitas Anak. Jakarta : Kerjasama Pusat Perbukuan Depdiknas dan Rineka Cipta

Siswoyo, T.Y.E, Sugiman, Kusumah. 2009. Dampak Pendidikan Matematika Realistik Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa SMP. Indo M.S J.M.E Vol.1 No. 1 Juli 2010 pp. 11-16.

Soeroso, A. dan Y. S. Susilo. 2009. Strategi Pelestarian Kebudayaan Lokal dalam Menghadapi Globalisasi. Jurnal Bappeda Yogyakarta. Vol 4.

Siswoyo, T.Y.E. Implementasi Teori tentang Tingkat kemampuan berpikir Kreatif dalam Matematika. Dipresentasikan dalam : Seminar Konferensi Nasional Matematika XIII dan Kongres Himpunan Matematika Indonesia di Jurusan Matematika FMIPA Universitas Negeri Semarang, 24-27 Juli 2006.

Siswoyo, T.Y.E. Desain Tugas untuk Mengidentifikasi kemampuan berpikir Kreatif Siswa dalam Matematika. Surabaya: Universitas Negeri Surabaya.

Siswoyo, T.Y.E. Konstruksi Teoritik tentang Tingkat kemampuan berpikir Kreatif dalam Matematika.Surabaya: Universitas Negeri Surabaya.

Sudjana. 2005. Metoda Statistika. Bandung: Tarsito.
Sugiyono. 2007. Statistika Untuk Penelitian. Bandung: CV Alfabeta.

Suryanto, et al. 2010. Searah Pendidikan Matematika Realistik Indonesia. Yogyakarta: Tim PMRI

Tandiling, E. 2010. Implementasi Realistic Mathematics Education (RME) di Sekolah. Pontianak: FKIP Universitas Tanjungpura.

Uno, B. Hamzah. 2011. Model Pembelajaran. Jakarta : Bumi Aksara

Wijaya, A. 2009. Permainan (Tradisional) untuk Mengembangkan Interaksi Sosial, Norma Sosial dan Norma Sosiomatematik pada Pembelajaran Matematika dengan PendekatanMatematika Realistik, Dipresentasikan di Seminar Nasional Aljabar, Pengajaran dan Terapannya di Universitas Negeri Yogyakarta pada tanggal 31 Januari 2009.
Wijaya, A. 2009. Manfaat Permainan Tradisional untuk PMRI. Dipresentasikan pada Seminar dan Workshop PMRI di Universitas Sanata Dharma. 28 April 2009.

Zulkarnadi, N. 2009. Building Counting by Traditional Game A Mathematics Program for Young Children. Indo M.S J.M.E Vol.1 No. 1 Juli 2010, pp. 11-16.

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>