Konseling Kelompok Menggunakan Shame Attacking Exercise terhadap Peningkatan Keberanian Mengungkapkan Pendapat

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Tyas Ayu Prafitri
Sunawan Sunawan
Kusnarto Kurniawan

Abstract

Tujuan dari penelitian ini membuktikan adakah pengaruh konseling kelompok dengan menggunakan shame attacking exercise terhadap peningkatan keberanian mengungkapkan pendapat siswa kelas VIII B SMP Negeri 5 Taman Pemalang. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen dengan desain penelitian menggunakan pre-eksperimetal design. Subjek dari penelitian ini adalah siswa kelas VIII B dengan jumlah 7 orang. Alat pengumpulan data yang digunakan adalah skala psikologi dan menggunakan analisis wilcoxon. Hasil penelitian ini menunjukkan ada perubahan keberanian mengungkapkan pendapat pada siswa, sebelum dan sesudah mengikuti konseling kelompok, berubah dari kategori sedang menjadi tinggi. Meskipun pada penelitian ini menunjukkan adanya perubahan pada siswa, jika dilihat dari tiap indikatornya, terdapat aspek yang tingkat perubahannya rendah. Dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh konseling kelompok dengan menggunakan shame attacking exercise terhadap peningkatan keberanian mengungkapkan pendapat siswa kelas VIII B SMP Negeri 5 Taman Pemalang. Sehingga untuk penelitian selanjutnya dapat lebih ditingkatkan lagi untuk tiap indikatornya agar didapatkan hasil yang lebih maksimal.


 


The purpose of this study was to prove whether there was an influence of group counseling by using shame attacking exercise to increase the students’ courage in expressing opinion in class VIII B SMP Negeri 5 Taman Pemalang. The type of this research was experimental research with pre-experimental research design. The subject of this research was 7 students of class VIII B. The data collection instrument used were psychological scale and wilcoxon test analysis. The result of the research showed that there was a change of the students’ courage in expressing opinion in before and after the group counseling, changed from  moderate to high category. Although this research showed there was a change from the students, if it was seen from each its indicator, there was an aspect that had low changing level.  It can be concluded that there was an influence of group counseling by using shame attacking exercise to increase the students’ courage in expressing opinion in class VIII B SMP Negeri 5 Taman Pemalang. Thus, the next research can be improved so each its indicator can get more maximal result.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

How to Cite
Prafitri, T., Sunawan, S., & Kurniawan, K. (2019). Konseling Kelompok Menggunakan Shame Attacking Exercise terhadap Peningkatan Keberanian Mengungkapkan Pendapat. Indonesian Journal of Guidance and Counseling: Theory and Application, 8(1), 13-18. https://doi.org/10.15294/ijgc.v8i1.19845

References

Aprilianti, Erwin. (2016). Upaya Pengembangan Karakter Berjiwa Besar Melalui Layanan Bimbingan Klasikal Kolaboratif Menggunakan Metde Dinamika Kelompok Yang Diaplikasikan Dalam Permainan. Yogyakarta: https://repository.usd.ac.id

Corey. (2006). Theory and Practice of Group Counseling. USA: E-book

Deviardiana, D.L. (2012). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Time Token Arends Untuk Meningkatkan Keberanian Berpendapat Dalam Pembelajaran IPA Peristiwa Alam Pada Siswa Kelas V SD Negeri 1 Bareng Klaten Tahun 2012. Klaten. http://digilib.uns.ac.id (diakses 9 Desember 2016)

Fatimah, Tia. (2016). Peningkatan Kemampuan Mengemukakan Pendapat Melalui Teknik Debat Aktif Pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 2 Jatijujuh Kabupaten Majalengka Jawa Barat. Majalengka: http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/32838 (diakses 16 November 2016)

Froggatt. (2005). Rational Emotive Behaviour Therapy. New Zeland: To the Author

Hariyani, dkk. (2013). Hubungan Kemampuan Mengungkapkan Pendapat Tentang Hak dan Kewajiban Siswa Di Sekolah Tentang pelanggaran Tata tertib Di SMP Negeri 20 Bandar Lampung. Lampung: https://dl.dropboxusercontent.com/ (diakses 16 November 2016)

Isnayah. (2016). Upaya Meningkatkan Keberanian Berpendapat pada Kegiatan Bimbingan Klasikal dengan layanan Penguasaan Konten. Jember: Jurnal Penelitian tindakan. Vol. 2 No. 1.

Latipun. (2010). Psikologi Konseling. Malang: UMM Press

Solina, Dkk. (2013). Hubungan Antara Perlakuan Orangtua Dengan Motivasi Belajar Siswa Di Sekolah. Padang. Jurnal Ilmiah Konseling. Vol.2 No1.

Wati, F. (2013). Kefektifan Modifikasi Perilaku Dengan Teknik Token Economic Untuk Meningkatkan Keberanian Mengungkapkan Pendapat Di Kelas pada Siswa Kelas V SDN TRITIH WETAN 01 CILACAP Tahun Pelajaran 2013/2014. Cilacap: http://www.jurnal.fkip.uns.ac.id (diakses 25 Mei 2016)

Winkel, WS dan M.M Sri Hastuti. (2007). Bimbingan dan Konseling di Institusi Pendidikan. Yogyakarta: Media Baru.

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 4 > >>