PENGARUH MOTIVASI DAN KUALITAS LAYANAN PERSONAL TRAINER TEHADAP KEPUTUSAN MENJADI MEMBER FITNESS CENTER

  • Dandy Rusly Pratama Universitas Negeri Semarang
  • Taufiq Hidayah Universitas Negeri Semarang
  • Heny Setyawati Universitas Negeri Semarang

Abstract

Abstrak
Motivasi dan kualitas layanan personal trainer merupakan strategi untuk menarik konsumen.
Cendana Fitness Center (CFC) dan Grand Sport Fitness Center (GSFC) adalah dua dari banyaknya
pelaku bisnis yang memiliki kendala dalam mempertahankan dan meningkatkan jumlah member
fitness pada tiap bulannya. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh motivasi dan kualitas
layanan personal trainer terhadap keputusan menjadi member fitness center. Metode penelitian ini
adalah kuantitatif. Penarikan sampel menggunakan non probability sampling. Sampel berjumlah 37
member CFC dan 36 member GSFC. Analisis dalam penelitian ini meliputi uji validitas, uji
reabilitas, uji multikoloniaritas, uji heteroskedastisitas, uji normalitas dan pengujian hipotesis yang
meliputi uji t, uji F. Berdasarkan analisis data statistik, indikator penelitian ini bersifat valid dan
reliabel. Pada pengujian prasyarat penelitian yang meliputi uji multikoloniaritas, uji
heteroskedastisitas dan uji normalitas berdistribusi normal. Simpulan, ada pengaruh kualitas
layanan personal trainer terhadap keputusan menjadi member fitnes center serta terdapat pengaruh
motivasi dan kualitas layanan personal trainer secara simultan terhadap keputusan menjadi member
fitnes center, sedangkan motivasi tidak berpengaruh terhadap keputusan menjadi member fitnes
center. Saran, personal trainer selalu menjaga kualitas layanannya agar mendapatkan member baru.
Kata Kunci: Motivasi, Kualitas Layanan, Personal Trainer, Keputusan Menjadi Member


Abstract
The motivation and quality of personal trainer service is a strategy to attract the monsumers. The Cendana
Fitness Center (CFC) and Grand Sport Fitness Center (GSFC) are two kind of many businessmen that still
have a trouble in keeping fitness membership and increase the amount of the members every month. This
research is to know the motivation impact and the personal trainer service quality toward the decision in
becoming fitness center member. The methodology of the reseacrh is quantitative. The sampling is using non
probability sampling. There are 37 samples of CFC membership and 36 samples GSFC member. The analysis
of the research includes validity test, reability test, multicoloniarity test, heteroscedasticity test, normality test
and hypothesis testing which includes t test, F test and coefficient of determination. Base on statistic data
analysis, the indicator of the research are valid and reliable. In requirement of examination, the research that
involve multikoloniarity test, heteroscedasticity test and normality test distribution normal. Conclusion: there
are impact of personal trainer service quality toward the decision for becoming fitness center membership and
there is the influence of motivation and personal trainer service quality simultaneously to be fitness
membership, while motivation can’t influence the decision to become a fitness center membership. Suggestion:
Personal trainer keep the quality of the service to get new member.
Keywords: Motivation, Quality Service, Personal Trainer, Decision To Be Member.

References

Ade Rai. 2009. Tingkatkan Fitnes IQ Anda. Jakarta: Gunung Mulia Aditya Kamajaya Putra. 2013. Pengaruh Motivasi Intrinsik Dan Motivasi Ekstrinsik Terhadap
Kepuasan Kerja. Jurnal Ilmu Manajemen | Volume 1 Nomor 1 Januari 2013
Agus Susanto. 2016. Fitness Center Business Di Kabupaten Wonosbo. Jurnal Of Physical Education, Sport, Health, And Recration Volume 1
Agus Widodo. 2016. Indo profitness best life experience online at http://indoprofitness.blogspot.co.id/p/perso nal-trainer_25.html (accesed 07/02/2017)
Alfiyah Nuraini dan Ida Maftukhah. 2015. Pengaruh Celebrity Endorser dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Melalui Citra Merek Pada Kosmetik Wardah di Kota Semarang. Management Analysis Journal Volume 4 nomor 2.
Aprih Santoso dan Sri Rahayu Tri Astuti. 2012. Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan, Fasilitas Dan Lokasi Terhadap Keputusan Pembelian. Jurnal Sosbud Volume 13 nomor 2
Augusty Ferdinand. 2006. Metode Penelitian Manajemen Pedoman Penelitian Untuk Penulisan Skripsi, Tesis dan Disertasi Ilmu Manajemen. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro
Cerika Rismayanthi. 2012. Survei Kompetensi Personal Trainer Terhadap Program Latihan Dan Jasa Yang Diberikan Pada Member Fitnes Di Yogyakarta. jurnal Dosen Pendidikan kesehatan dan Rekreasi FIK UNY
Christina Widya Utami. 2006. Manajemen Ritel Strategi dan Implementasi Ritel Modern. Jakarta: Salemba Empat
Christopher Lovelock, et al. 2011. Pemasaran Jasa Manusia, Teknologi, Strategi Perspektif Indonesia. Jakarta : Erlangga
Dian Yuli Dkk. 2016. Pengaruh Motivasi, Lokasi, dan Kualitas Layanan Terhadap Keputusan Pemilihan Fitness Center. Jurnal Ekonomi Bisnis nomor 21
Fabrina Sakuntala. 2011. Representasi Citra Diri Bagi Personal Trainer Celebrity Fitness La Plaza. Skripsi Universitas Indonesia
Fandy Tjiptono dan Anastasia Diana. 2003. Total Quality Management. Yogyakarta: Andi Offset
Fandy Tjiptono dan Gregorius Chandra. 2007. Service, Quaality and Satisfaction. Yogyakarta: Andi Offset
Fandy Tjiptono. 2012. Service Management Mewujudkan Layanan Prima, edisi 2. Yogyakarta: Andi Offset
Farida Jasfar. 2005. Manajemen Jasa Pendekatan Terpadu. Bogor: Ghalia Indonesia
Ferianto Raharjo. 2007. Ekonomi Teknik Analisis Pengambilan Keputusan. Yogyakarta:Andi Ofsett
Harsono. 1988. Panduan Pengajar Buku Coaching Dan Aspek Psikologis Dalam Olahraga. Jakarta. Proyek Pengembangan Lembaga Pendidikan Tenaga Kependidikan
Imam Ghozali. 2011. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Progam IBM SPSS 19, edisi 5 Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro
Kotler Philip dan Kevin Lane Keller. 2009. Manajemen Pemasaran edisi Ketiga Belas. Jakarta: Erlangga
Nina Rahmayanti. 2013. Menejemen Pelayanan Prima: Yogyakarta: Graha Ilmu
Riduwan. 2008. Dasar-Dasar Statistika.Bandung: Alfabeta
Santosa Griwijoso. 2012. Ilmu kesehatan Olahraga. Bandung: Remaja Rosdakaya
Singgih D Gunarso. 2012. Psikologi Olahraa. Jakarta: Gunung Mulia
Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantiatif Kualitatif dan R&D). Bandung: Alfabeta
Sunarto. 2006. Perilaku Konsumen. Yogyakarta : Amus
Suwardi Nitisastro. 2012. Perilaku Konsumen Dalam Pespektif Kewirausahaan. Bandung: Alfabeta
Ujang Sumarwan. 2011. Perilaku Konsumen Edisi Kedua. Bogor : Ghalia Indonesia
Zulkarnain. 2012. Minat Pelanggan Casablanca Club Kepala Gading Jakarta Utara. Jurnal Universitas Islam Bekasi. Volume 3 nomor
Published
2020-05-31
How to Cite
Pratama, D. R., Hidayah, T., & Setyawati, H. (2020). PENGARUH MOTIVASI DAN KUALITAS LAYANAN PERSONAL TRAINER TEHADAP KEPUTUSAN MENJADI MEMBER FITNESS CENTER. Journal of Sport Science and Fitness, 6(1), 27-34. https://doi.org/10.15294/jssf.v6i1.40203
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 > >>